- Rapat Persiapan Tindaklanjut Intervensi Serentak Pencegahan Stunting di Kabupaten Solok
- Sosialisasi Organisasi Kemasyarakatan di Lingkup Pemda Kabupaten Solok
- Sosialisasi Organisasi Kemasyarakatan di Lingkup Pemda Kabupaten Solok
- Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama Tentang Mal Pelayanan Publik Kabupaten Solok
- Pelepasan Calon Jemaah Haji Kabupaten Solok Tahun 1445 H/2024 M di Rumah Dinas Bupati Solok
- Bupati Solok Epyardi Asda Hadiri Halal Bihalal DPW Sulit Air Sepakat Jakarta, Jabar, dan Banten
- Pelantikan dan Pengambilan Sumpah 222 Anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) Kabupaten Solok
- Bupati Solok Resmikan Masjid Munirah Abdullah Ash Shamsi di Jorong Sawah Ampang, Nagari Muaro Paneh
- Bupati Solok Lantik Panitia Pengawas Pemilihan Kecamatan (Panwascam) untuk Pilkada Serentak 2024
- Bupati Solok Epyardi Asda dan Anggota DPR RI Athari Gauti Ardi Jadi Narasumber Seminar Kewirausahaan
Pameran Kriyanusa 2023 yang didakan di Jakarta Convention Center, resmi ditutup
Arosuka-(Kominfo). Pameran Kriyanusa 2023 yang didakan di Jakarta Convention Center, resmi ditutup Pada Minggu 17 September 2023.
Baca Lainnya :
- Dekranasda Kab.Solok Gelar Acara Fashion Show Pesona Batik Minang di JCC Senayan Jakarta0
- Pemerintah Kabupaten Solok Lakukan Monitoring Harga Bahan Pokok di Pasar Nagari Tj. Alai0
- Rapat Koordinasi Tim Pengendalian Inflasi Derah Kabupaten Solok Tahun 20230
- Kunjungi Nagari Saok Laweh, Bupati Solok Epyardi Asda Serap Aspirasi Masyarakat. 0
- Rapat Koordinasi Pembahasan Aset Tanah Pemerinth Daerah Kabupaten Solok0
Hadir dalam penutupan tersebut Ketua Bidang Manajemen Usaha Dekranas Ny. Sri Suparmi Bahlil, Para Ketua Bidang Dekranas, Ketua Dekranasda Provinsi se-Indonesia, Ketua Dekranasda Kabupaten/Koya se-Indonesia, Kepala Bidang Industri Dinas Koperindag Kab. Solok Yenti Nova.
Pameran kali ini berjalan dengan lancar dan dihadiri oleh puluhan ribu pengunjung. Dngan hasil pameran selama lima hari ini. Berdasarkan data hingga siang hari ini pukul 14.00 WIB, didapat informasi jumlah pengunjung mencapai 46.795 orang, dengan nilai transaksi yang mencapai Rp 19.634.114.500. Harapannya, sampai malam nanti dapat mencapai transaksi lebih dari Rp 20 miliar.
Dalam sambutannya Ketua Pelaksana Ny. Sri Suparmi Bahlil mengatakan Pameran yang mengusung tema “Kriya Unggul, Indonesia Maju”, selanjutnya, pameran Kriyanusa 2023 menjadi panggung bagi para perajin yang diundang dari berbagai daerah di Indonesia.
Dengan berbagai produk kriya unggulan dihadirkan pada pameran ini, antara lain wastra, anyaman, gerabah, ukiran dan berbagai produk kreatif lainnya. Pameran ini juga sebagai langkah dalam menjaga keberlangsungan warisan budaya Indonesia.
Dilanjutkan Sri Suparmi dalam rangka memotivasi peserta pameran untuk mempersiapkan partisipasinya dengan lebih baik lagi, maka telah diadakan Lomba Penataan Stan dengan Produk Terbaik dan Lomba Karya Kriya Potensial. Untuk itu, kami mengucapkan selamat kepada seluruh pemenang lomba.
“Kami berharap dengan diselenggarakannya pameran ini, dapat menjadi wadah kolaborasi yang baik untuk menghasilkan produk kriya nasional yang unggul dan memiliki daya saing global. Dengan demikian, ke depannya pameran Kriyanusa mampu menjadi ikon pameran kerajinan terbesar di Asia dan bahkan dunia.” Ujar nya
Penghargaan Lomba Penataan Stan dengan Produk Terbaik diberikan kepada tiga pemenang diantaranya :
- Juara I, Dekranasda Provinsi Lampung
- Juara II, Dekranasda Sriwijaya Prov. Sumatera Selatan
- Juara III, Dekranasda Provinsi Papua Tengah
Lomba Karya Kriya Potensial dipilih empat pemenang terbaik yang dipilih berdasarkan kriteria dari segi kreativitas, inovasi, dan daya jual, empat kriya terbaik itu diantaranya :
- kriya daur ulang botol air minum kemasan dari Dekranasda Kota Medan
- Tenun Bombana dari Dekranasda Kabupaten Bombana-Sulawesi Tenggara
- Tas kombinasi anyaman rotan, dan, rajut Iban dari Provinsi Kalimantan Barat
- Serta nampan rotan dengan pewarna alam dari Dekranasda Provinsi Kalimantan Utara