- Rapat Persiapan Tindaklanjut Intervensi Serentak Pencegahan Stunting di Kabupaten Solok
- Sosialisasi Organisasi Kemasyarakatan di Lingkup Pemda Kabupaten Solok
- Sosialisasi Organisasi Kemasyarakatan di Lingkup Pemda Kabupaten Solok
- Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama Tentang Mal Pelayanan Publik Kabupaten Solok
- Pelepasan Calon Jemaah Haji Kabupaten Solok Tahun 1445 H/2024 M di Rumah Dinas Bupati Solok
- Bupati Solok Epyardi Asda Hadiri Halal Bihalal DPW Sulit Air Sepakat Jakarta, Jabar, dan Banten
- Pelantikan dan Pengambilan Sumpah 222 Anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) Kabupaten Solok
- Bupati Solok Resmikan Masjid Munirah Abdullah Ash Shamsi di Jorong Sawah Ampang, Nagari Muaro Paneh
- Bupati Solok Lantik Panitia Pengawas Pemilihan Kecamatan (Panwascam) untuk Pilkada Serentak 2024
- Bupati Solok Epyardi Asda dan Anggota DPR RI Athari Gauti Ardi Jadi Narasumber Seminar Kewirausahaan
Bupati Solok bersama Istri Berikan Hak Suara Pada Pilwana Badunsanak
Keterangan Gambar : Bupati Solok bersama Istri Berikan Hak Suara Pada Pilwana Badunsanak
(Arosuka)-Kominfo. Bupati Solok H. Gusmal, SE, MM bersama istri Ny. Desnadefi Gusmal, nampak memberikan hak suaranya di TPS 10 Nagari Koto Gaek Guguak, Kamis (28/11).
Baca Lainnya :
- Bupati Solok meLaunching Aplikasi iSolok Kab2
- Pendistribusian Logistik Pilwana oleh DPMN0
- P2WN Nagari lakukan Pengecekan Logistik Pilwana0
- Tim Penilai Kompetensi dan Transparansi Dana Desa Sambangi Kabupaten Solok0
- Tabligh Akbar Warnai Peringatan HUT Korpri ke-480
Dalam arahannya, Bupati menghimbau kepada seluruh masyarakat untuk beramai-ramai datang ke TPS, dalam rangka memberikan hak pilih/hak suara pada pemilihan wali nagari, untuk masa jabatan 6 tahun kedepan. “Mudah-mudahan masyarakat dapat memilih calon yang terbaik dari beberapa calon yang ada”, ujar Bupati. Bupati juga berharap kepada calon yang terpilih nantinya, untuk dapat merangkul semua calon wali nagari lain yang tidak terpilih, agar secara bersama-sama membangun nagari, Dengan melakukan pendekatan kepada seluruh pemangku kepentingan didaerah. Agar semua dapat berjalan dengan baik dan lancar, Bupati berharap agar kegiatan pemerintahan selalu dilakukan dengan musyawarah dan mufakat. Diakhir arahannya, Bupati berpesan kepada calon yang tidak terpilih, dapat ikhlas dan lapang dada menerima keputusan, sebab hal itu merupakan sebuah kepercayaan dari masyarakat, serta Bupati berharap agar dapat tetap ikut berkontribusi dalam melaksanakaan pembangunan nagari maupun daerah, dengan memberikan yang terbaik bagi masyarakat dan nagari.
Sebelumnya, di TPS yang sama juga datang ketua P2WN Kabupaten Solok Edisar, untuk melakukan monitoring pelaksanaan pilwana, dalam kesempatan tersebut Edisar juga berharap pelaksanaan pilwana ini berjalan dengan lancar dan tertib sampai selesai nantinya. Edisar juga menghimbau agar apapun keputusan akhir nantinya dapat diterima dengan baik.