- Rapat Persiapan Tindaklanjut Intervensi Serentak Pencegahan Stunting di Kabupaten Solok
- Sosialisasi Organisasi Kemasyarakatan di Lingkup Pemda Kabupaten Solok
- Sosialisasi Organisasi Kemasyarakatan di Lingkup Pemda Kabupaten Solok
- Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama Tentang Mal Pelayanan Publik Kabupaten Solok
- Pelepasan Calon Jemaah Haji Kabupaten Solok Tahun 1445 H/2024 M di Rumah Dinas Bupati Solok
- Bupati Solok Epyardi Asda Hadiri Halal Bihalal DPW Sulit Air Sepakat Jakarta, Jabar, dan Banten
- Pelantikan dan Pengambilan Sumpah 222 Anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) Kabupaten Solok
- Bupati Solok Resmikan Masjid Munirah Abdullah Ash Shamsi di Jorong Sawah Ampang, Nagari Muaro Paneh
- Bupati Solok Lantik Panitia Pengawas Pemilihan Kecamatan (Panwascam) untuk Pilkada Serentak 2024
- Bupati Solok Epyardi Asda dan Anggota DPR RI Athari Gauti Ardi Jadi Narasumber Seminar Kewirausahaan
Pengurus Badan Pelaksana Klub Jantung/ Klub Jantung Sehat/ Klub Jantung Remaja Kabupaten Solok Dila
Keterangan Gambar : Wakil Bupati Lantik Pengurus BPKJ/KJS/KJR
(Arosuka)-Kominfo. Wakil Bupati Solok H. Yulfadri Nurdin, SH hadiri Pelantikan Pengurus Badan Pelaksana Klub Jantung (BPKJ) / Klub Jantung Sehat (KJS) / Klub Jantung Remaja (KJR) Kabupaten Solok di Ruangan Solok Nan Indah, Selasa (06/11). Turut hadir pada acara ini Sekretaris Daerah Aswirman, SE, MM, Kepala Dinas Kesehatan dr. H. Sri Efianti, Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Effia Vivi Fortuna, AD, ST, MM, Ketua GOW Kabupaten Solok Dahliar Yulfadri Nurdin, serta Ketua Umum BPKJ Propinsi Sumatera Barat.
Pelantikan oleh Wakil Bupati
Baca Lainnya :
- Dinas Kesehatan Implementasikan GERMAS (Gerakan Masyarakat Hidup Sehat) di Nagari Talang Babungo0
- Dinas Kesehatan Laksanakan Penyuluhan Keamanan Pangan Bagi Industri Rumah Tangga di Kabupaten Solok0
- Wakil Bupati Solok Serahkan Bantuan Untuk Korban Gempa Bumi di Kabupaten Solok0
- Bimtek Tahap III Gerakan Menuju Smart City Kabupaten Solok Tahun 20180
- Bupati Solok Hadiri Focus Group Discussion (FGD) Antara Pemda Kabupaten Solok dengan BPJS0
Masrul, S.Pd, M.Pd, dalam laporannya menjelaskan bahwa BPKJ/KJS/KJR merupakan organisasi yang bersifat sosial kemasyarakatan, dimana pengurus organisasi ini terdiri dari unsur kesehatan, unsur masyarakat dan stakeholder terkait. Masrul juga menyebutkan bahwa kegiatan senam dilaksanakan setiap minggu pagi, di GOR Batu Batupang Kecamatan Kubung. Di setiap kegiatan juga dilaksanakan pembinaan kesehatan pada tiap-tiap daerah. Diakhir laporannya Masrul menyampaikan bahwa BPKJ periode 2017 telah mengikuti kemah jantung sehat se-Indonesia, yang dilaksanakan di Cibubur pada tahun 2017.
Wakil Bupati saat Menyampaikan Sambutan
Wakil Bupati Solok dalam sambutannya mengapresiasi program dan kegiatan BPKJ/KJS/KJR, dimana kegiatan ini sangat membantu pemerintah daerah dalam mewujudkan Kabupaten Solok yang Sehat. Yulfadri menilai melalui kegiatan ini telah memasyarakatkan olahraga dan mengolahragakan masyarakat . Yulfadri berharap dengan bergerak dan beraktivitas seperti berolahraga akan mengurangi penggunaan obat-obatan. Prinsipnya mencegah lebih baik daripada mengobati, serta tak lupa untuk melakukan pengecekan kesehatan secara berkala. Diakhir sambutannya Yulfadri berpesan kepada pengurus baru agar segera membentuk KJS di tingkat kecamatan dan nagari untuk memaksimalkan segala bentuk programnya. (admin)